Friday, 26 July 2013

PSIKONEUROLOGI LOBUS TEMPORALIS


Lobus   Temporalis

dibawah fisura Sylvii
belakang : batas dengan lobus oksipitalis
belakang atas : lobus parietalis

bagian lateral : girus temporalis superior, media, dan inferior
medial tengah belakang : girus lingualis
medial depan : girus parahipokampi, hipokampus, dentatus
ujung parahipokampi : uncus



Fungsi lobus temporalis
Pendengaran
pengertian bahasa : hemisfer kiri/girus temporalis superior
pengertian bunyi non bahasa : hemisfer kanan/girus Heschl
Fungsi lobus temporalis
                                                                Pendengaran
area auditorik sekunder : Wernicke
  - analisis dan sintesis bunyi wicara dalam bahasa yang
      sudah dikuasai
  - kerusakan: agnosia auditorik bahasa/afasia sensorik
    à berat : sama sekali tidak bisa menangkap wicara
    à ringan : tidak dapat beda bunyi b-p, d-t, s-z
                     “papa”àbaba
                     salah ucap : “bagiàbali
                     bicara spontan à kata tidak teratur
                     sukar bedakan fonem à tulisan kacau
Fungsi lobus temporalis
                                                                Pendengaran
gangguan girus temporalis media kiri :
  - gangguan memori audioverbal
  - tidak ingat lebih dari 2 kata : ingat hanya kata 
      pertama atau hanya kedua atau lupa keduanya
  - bila ditulis à ingat
  - 3 kata berurutan à ingat pertama atau terakhir saja
Fungsi lobus temporalis
                                                                Pendengaran
gangguan girus temporalis superior kanan
  - kehilangan daya kenal bunyi non verbal : bel,
      lonceng, kokok ayam
  - banyak bicara, tidak bisa rem pembicaraan
Fungsi lobus temporalis
Pelihatan
pengenalan apa yang dilihat
gangguan girus temporalis inferior à sukar bedakan bentuk yang sama dengan perincian komponen yang beda
  - kanan : gangguan pengenalan wajah
      
Fungsi lobus temporalis
Memori
hipokampus : ubah ingatan jangka pendekàpanjang
studi kasus : HM, penderita epilepsi intraktabel, dioperasi hipokampus bilateral
  - cepat lupa dengan pengalaman baru
  - daya ingat sebelum operasi baik
  - intelegensia baik
  - tidak dapat pelajari hal baru : tidak kenal orang yang
      baru dikenalkan, tidak ingat tempat yang dikunjungi
  - semua yang di jumpai terasa baru
  - tidak dapat belajar lagi di bidang kognitif
  - pekerjaan manual baru masih bisa dipelajari
Fungsi lobus temporalis
                                                                     Memori
Kesimpulan : ada 2 jenis ingatan
  1.  ingatan deklaratif/eksplisit : ingatan bidang kognitif
       - perlu hipokampus
  2.  ingatan non deklaratif/implisit/prosedural
       - tidak perlu hipokampus
Hipokampus berfungsi mengubah ingatan jangka pendek
    menjadi jangka panjang
Fungsi lobus temporalis
Kategori kata-kata benda
gangguan lobus temporalis kiri :
  - kesulitan mengelompokkan kata-kata benda
      contoh : salak, jambu, pisang à kelompok buah
Fungsi lobus temporalis
Seleksi rangsangan auditorik dan visual
bila dengar atau lihat dua pemandangan secara serentak, akan terjadi :
  - perhatian ditujukan pada salah satunya, yang lain
      diabaikan
  - perhatian pada ke duanya bergantian
à Fungsi seleksi
Fungsi lobus temporalis
                                  Seleksi rangsangan auditorik dan visual…
gangguan lobus temporalis kiri
  - jumlah kata yang didengar berkurang, telinga kanan
      mendengar kata > telinga kiri
gangguan lobus temporalis kanan
  - nada yang didengar berkurang, telinga kiri kurang
Fungsi lobus temporalis
                                  Seleksi rangsangan auditorik dan visual…
rangsangan dikotik visual kata tertulis dan gambar
  - normal : otak kiri melihat kata >, otak kanan gambar
  - gangguan lobus temporalis kiri : kemampuan melihat kata
      otak kiri menurun, otak kanan tidak
  - gangguan lobus temporalis kanan : jumlah gambar menurun
      pada ke dua mata, otak kanan prestasi>kiri
Kesimpulan : fungsi seleksi atensi bidang pelihatan lobus temporalis hanya mengenai satu sisi sedangkan pengaruh lobus temporalis kanan adalah bilateral
Fungsi lobus temporalis
Motorik
amigdala kiri : kepala menoleh ke kanan dan mata melirik ke kanan
amigdala kanan : sebaliknya
  - timbul gerakan mengunyah dan menelan
Fungsi lobus temporalis
Sistem limbik-emosi
studi penderita rabies :
  - hidrofobia, radang hipokampus
Papez : substrat anatomis emosi à sirkuit hipokampusforniks - korpus mamilare, hipothalamus - nukleus thalami anterior - girus singulihipokampus
kemudian ditemukan yang lebih penting : amigdala
Paul McLean menambahkan amigdala dan korteks frontal medial dan area septal ke sirkuit Papez
à Sistem Limbik

Yudisium mahasiwa UNPRI pada tgl 18 september 2016

Acara pelepasan wisudawan dan wisudawati psikologi S1 angkatan ke 5 Yudisium mahasiwa Unpri jurusan psikologi, kegiatan ini juga akan ...